tour 3 negara

Itinerary Tour 3 Negara

Berikut adalah ringkasan itinerary yang umumnya ditawarkan dalam paket perjalanan Tour 3 Negara :

Hari 1 : Airport-Hotel TRANSFER ONLY (FREE TIME)
Rombongan berkumpul dan bertemu dengan tour leader di KLIA2 dan di transfer ke hotel di kuala lumpur dengan beberapa penjemputan yang telah di aturkan sementara menunggu peserta boleh jalan sekitar bandara. Setelah di jemput peserta acara bebas sekitar hotel.
Stay in PXCT / Setaraf

Hari ke 2: Genting Highland-Putrajaya-Melaka-Johor.
Setelah sarapan pagi rombongan akan check out, di mulai dengan mengunjungi Genting Highland menaiki cable car/Gondola, Siang hari rombongan akan mengunjungi pusat pemerintahan Malaysia di Putrajaya (Photo Stop). Sore hari rombongan akan mengunjungi rumah Merah (Photo Stop). Setelah itu rombongan akan berangkat ke johor dan check in di hotel. acara bebas sekitar hotel.
Stay in Grand Sentosa Johor/ Setaraf

Day 3: Johor-Singapore Tour - KL
Setelah sarapan pagi rombongan akan check out berangkat menuju singapore bertemu dengan local Guide dan Tour dimulai dengan USS Singapore (Photo Stop), Merlion Park (Photo Stop), Garden By The Bay (Photo Stop), Jewel (Photo Stop). Sore hari rombongan akan kembali ke Malaysia dan menuju ke Kuala Lumpur untuk Check In. Acara bebas di sekitar Hotel.
Stay In PUDU PLAZA PUDU/ Setaraf

Day 4: KL City Tour-Bt. Caves-Kedah
Setelah sarapan pagi rombongan akan berangkat ke Dataran Merdeka (Photo Stop). Istana Raja (Photo Stop). Twin Tower (Photo Stop), Berbelanja mengunjungi rumah coklat. Siang hari rombongan akan ke Batu Caves Kuil Hindu terbesar di Asia (Photo Stop), berbelanja oleh-oleh khas Malaysia melanjutkan perjalanan ke Kedah VIA Highway Check In dan acara bebas sekita hotel.
Stay In G. CRYTAL Hotel/ Setaraf

Day 5: Kedah- Hatyai Thailand
Setelah sarapan pagi rombongan akan check out berangkat menuju ke Perbatasan Malaysia-Thailand, bertemu dengan local Guide dan dibawa mengunjungi Wat Huathanon (Photo Stop), Sleep Budha (Photo Stop). Pantai Samita, berbelanja di tempat oleh-oleh khas Thailand. Sore hari rombongan akan makan malam Check In dan acara bebas sekitar hotel.
Stay In RIVER GRAND HATYAI/ Setaraf

Day 6: Hatyai - Kuala Lumpur
Setelah sarapan pagi rombongan akan check out berangkat menuju perbatasan untuk kembali ke Kuala Lumpur. Sore hari rombongan tiba di Kuala Lumpur Check In dan acara bebas sekitar hotel
Stay In PUDU PLAZA/ Setaraf

Day 7: Hotel-Airport TRANSFER ONLY (FREE TIME)
Setelah sarapan pagi rombongan akan check out dan menunggu penjemputan untuk ke Airport dan meneruskan penerbangan kembali ke Indonesia

**Perbuahan aturan itinerary tergantung pada siatuasi cuaca, waktu tanpa mengurangi tempat wisata yang sudah tersedia

**Itinerary dapat berubah sesuai kondisi di lapangan**